Atas Dasar “ Peraturan Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2018 ”
Tentang Pengembangan Kompetensi Pegawai Aparatur Sipil Negara ( ASN )
Dalam rangka untuk meningkatkan kualitas kinerja khususnya di lingkup Aparatur Sipil Negara (ASN)
Kami Pilar Teknotama menawarkan BIMTEK yang kami rancang khusus kedalam 2 materi berikut,
Adapun materi yang tersedia adalah sebagai berikut :
- MEMBANGUN MOTIVASI DAN KINERJA
DESKRIPSI
Dalam banyak organisasi, ASN bekerja hanya karena kebutuhan fisik dan ekonomi semata; ASN tidak tertantang atau termotivasi untuk menyadari bahwa bekerja memberi arti pada kehidupan dan berdampak banyak pada lingkungan sekitar. Organisasi yang mempunyai ASN terdidik dan termotivasi untuk terus meningkatkan prestasi akan menjadi organisasi unggul dan terpercaya di masyarakat. Untuk mampu bekerja secara profesional, seorang karyawan tidak hanya mempunyai kompetensi memadai, namun juga mempunyai motivasi kerja yang positif dan kuat
TUJUAN
- Mengembangkan kepribadian dan cara kerja ASN yang lebih profesional
- Mampu mengembangkan kepribadian yang sukses dan bermental positif
- Mampu menyalakan api motivasi kerja dalam dirinya untuk berprestasi
- Mampu bekerja dengan visi, misi dan strategi yang selaras dengan perusahaan
- Mampu bekerja sama dengan ASN lain dalam sebuah tim dengan harmonis
- Mampu mengelola waktu dan prioritas kerja dengan baik
- Dalam jangka panjang mampu meningkatkan prestasi kerja
MATERI
- Metode untuk menumbuhkan motivasi dan prientasi berprestasi yang solid
- Mengidentifikasi potensi dan kebutuhan pengembangan diri
- Langkah kunci dalam membangun storng self motivation
- Mengembangkan continous learning capacity menuju optimum self growth
- Merumuskan agenda aksi untuk kinerja yang sukses
JADWAL PELAKSANAAN : 18 – 19 September 2018
2. ANALISA KEBUTUHAN DIKLAT (TRAINING NEED ANALYSIS)
DESKRIPSI
Salah satu tahapan krusial dalam pengembangan kemampuan SDM agar produktivitas mereka meningkat adalah memberikan mereka pelatihan ketrampilan yang sesuai dengan kebutuhan organisasi dan kompetensi karyawan. Training Need Analysis (TNA) atau Analisis Kebutuhan Training berupaya mengidentifikasi jenis training yang sesuai dengan kebutuhan karyawan, agar mereka memiliki kemampuan sesuai dengan jabatan dan fungsinya masing-masing. Analisis kebutuhan pelatihan adalah langkah awal dalam siklus yang diharapkan memberikan kontribusi untuk pelatihan dan strategi pendidikan karyawan dalam suatu instansi. Pelatihan diharapkan dapat memperkecil kesenjangan kebutuhan kompetensi yang diperlukan dalam unit kerja suatu organisasi. Oleh karena itu proses mengidentifikasi kebutuhan pelatihan, memilih metode pelatiham, penggunaan sejumlah tools (alat) dan pengukuran manfaat sebuah pelatihan serta anggaran yagn dibutuhkan merupakan kegiatan penting yang harus dikuasai oleh praktisi SDM.
TUJUAN
- Memahami pentingnya melakukan analisis kebutuhan untuk pengadaan sebuah pelatihan
- Mengetahui kerangka berpikir dalam penyusunan program pelatihan
- Memastikan kebutuhan pelatihan terkait dengan sasaran organisasi
- Mengetahui berbagai level kebutuhan pelatihan pada sebuah organisasi
- Mengetahui berbagai metode identifikasi kebutuhan pelatihan pada tiap level organisasi
- Mengetahui kaitan antara hasil identifikasi kebutuhan pelatihan dengan penyusunan sasaran serta evaluasi hasil pelatihan.
- Menyusun rencana evaluasi pelatihan dan tindak lanjut
MATERI
- Pengertian dan konsep dasar Training Need Analysis (TNA)
- Memetakan keterkaitan kebutuhan organisasi dan kebutuhan pelatihan
- Melakukan identifikasi kebutuhan pelatihan di perusahaan
- Identifikasi kebutuhan pelatihan yang bersifat teknik dan aplikasi
- Analisis kebutuhan pelatihan dan perencanaan pelatihan jangka panjang
- Metode pelatihan tradisional & Metode pelatihan modern
- Menyusun proposal program pelatihan tahunan
- Tingkatan Evaluasi Pelatihan
- Pengembangan Rencana Evaluasi dan Data Baseline (Evaluation Plans and Baseline Data)
- Pengumpulan Data Pelatihan Selama dan Setelah Pelatihan Terlaksana
- Pengembangan Clear Report dan Bahasa Manajemen yang efektif
JADWAL PELAKSANAAN : 24 – 26 September 2018
PT. Pilar Teknotama
Professionals Training
Taman Griya Indah III – Blok H-201
Jl. Tambak, Ngestiharjo, Yogyakarta 55182
Untuk Informasi lebih lanjut silahkan hubungi kami
Kamal : 0812 2629 285
Isnen : 0813 2821 2553