Logo-Pitma-Jogja
Search

Pelatihan IT Microsoft Excel For Business User

Pelatihan IT Microsoft Excell For Bussines Ussers

Deskripsi

Pelatihan IT Microsoft Excel For Business User | Aplikasi Microsoft Excel merupakan salah satu aplikasi yang paling banyak digunakan dalam aktivitas pekerjaan sehari-hari, terutama untuk keperluan perhitungan data, pengolahan data, hingga analisa data.

Materi training ini membahas penggunaan perintah dasar serta fitur-fitur utama pada aplikasi Microsoft Excel yang umum diterapkan di lingkungan bisnis dan perusahaan. 

Pokok bahasan materinya dimulai dari pengenalan manajemen data pada Excel, penggunaan fitur-fitur manajemen data, konsep Formula dan Functions, hingga konsep penggunaan Pivot Table untuk mempermudah pembacaan data. 

Durasi: 3 (Tiga) Hari

Daftar Materi

  1. Managing Workbook Data
  2. Planning a Table
  3. Creating and Formatting a Table
  4. Adding Table Data
  5. Sorting Table Data
  6. Filtering Table Data
  7. Using Advanced Filtering
  8. Validating Table Data
  9. Creating Subtotals 
  10. Introduction to Pivot Tables
  11. Summarizing Table Data using Pivot Tables
  12. Formatting and Customizing Pivot Tables
  13. Adding Interactivity with Slicers 
  14. Creating Slicers
  15. Introduction to Functions and Formulas
  16. Using Formulas in a Table
  17. Using Functions in a Table
  18. Looking Up Values in a Table

Trainer

PITMA adalah Professional Training yang menyediakan pelatihan IT Microsoft Excel For Business User bagi anda yang membutuhkan. Materi yang kami berikan disesuaikan dengan kebutuhan anda dengan basis output pelatihan best practice untuk anda. silahkan hubungi kami untuk informasi selengkapnya. DISINI

Ingin tahu selengkapnya tentang Training IT lainnya dari kami, cek selengkapnya disini.

PITMA – Professional Training Yogyakarta

Pondok Permai 1, Blok B2, Jl. Tambak No.2, Sumberan, Ngestiharjo, Kasihan, Bantul Regency, Special Region of Yogyakarta 55182

Telepon / Fax 0274 – 556329

Daftar gratis Langganan artikel pelatihan

× Butuh Bantuan?