BIG DATA dan MACHINE LEARNING

Deskripsi

Pelatihan ini membantu peserta untuk memahami secara konseptual maupun praktis penggunaan Big Data dan Machine Learning dalam pengambilan keputusan baik yang bersifat descriptive, diagnostic, predictive dan prescriptive bagi perusahaan/institusi. Konsep bagaimana data dalam Big Volume, Velocity, Variety, Veracity dapat dimanfaatkan untuk eksekutif untuk mendapatkan Value dalam bentuk Solusi Konkret untuk pengambilan keputusan taktis/strategis yang disesuaikan dengan bidang fokus peserta, seperti: Perbankan, Pemerintahan, Industri Manufacturing, Perdagangan, Kesehatan, Telekomunikasi, Digital Media, dan Pendidikan. Pelatihan juga mencakup hands-on menggunakan teknologi terbaru dalam Big Data dan Machine Learning seperti: Hadoop DFS, Map Reduce, SPARK, Hive, Sqoop, Pig, NoSQL, dan Python for Machine Learning.

Tujuan

  • Peserta memahami konsep, teknologi, dan lingkungan Big Data
  • Peserta memahami cara pengolahan Big Data untuk menjadi informasi sebagai dasar pengambilan keputusan taktis maupun strategis
  • Peserta mampu mengolah Big Data dengan teknologi terbaru Big Data dan menggunakan algoritma  Machine Learning untuk menghasilkan informasi akurat sebagai pengambilan keputusan

Materi

  • Big Data Fundamental: The landscape, concept and terminology, Big Data Characteristic, Types of Data Sources, Big Data Analytics dan Business Intelligence
  • Storage Concept: Clusters, Distributed File System, NoSQL, Sharding, Replication
  • Processing Concepts: Batch/MapReduce, Realtime/Streaming, ETL, dan Analysis Methods
  • Big Data Environment: Hadoop, HDFS, MapReduce, SPARK, Hive, Sqoop, Pig dan NoSQL
  • Deployment Scenario dan Data Visualization: Tableau Hadoop Multi Node Cluster
  • Machine Learning: Algoritma Regresi, Klasifikasi, Clustering, dan Asosiasi.
  • Jupyter Notebook, Python for Machine Learning
  • Hands on studi kasus Implementasi Big Data Analysis(co: Sentiment Analysis, Recommender System, Media Analysis, Clustering Customer Segmentation, dll)

CATATAN KELAS OFFLINE

  • Modul, materi dan alat tulis
  • Souvenir
  • 2 kali coffee break dan makan siang setiap harinya
  • Alat penunjang pelatihan
  • Sertifikat Pelatihan
  • Kelas dapat berjalan dengan minimal 3 peserta
  • Harga tidak termasuk pajak
  • Akomodasi dan Transportasi di tanggung masing-masing peserta

CATATAN KELAS ONLINE

  • Materi digital
  • Bimbingan intensif, akan ada sesi diskusi bersama narasumber selama kelas berlangsung
  • E-Sertifikat
  • Kelas dapat berjalan dengan minimal 5 peserta
  • Harga tidak termasuk pajak

Daftar gratis Langganan artikel pelatihan

× Butuh Bantuan?